top of page
Writer's picturecompanyboen

Analisis Loyalitas Konsumen Terhadap Pembalut Wanita Merk Charm.


Pembalut Charm merupakan salah produk yang di produksi oleh PT. Uni-Charm Indonesia Tbk (UCID) didirikan pada tanggal 5 Juni 1997. Perusahaan adalah produsen popok bayi, pembalut wanita, popok dewasa & tisu basah. Pada tahun 2015 ke tahun 2016 charm yang menempati peringkat pertama pada TBI mengalami kenaikan sebesar 2,1% yaitu dari 39,9% menjadi 42,0%. Maka dari itu saya disini akan membuat analisis sebuah loyalitas konsumen dari salah satu produk dari PT. Uni-Charm, yaitu pembalut Charm. Data analisis ini merupakan data primer dimana diambil menggunakan teknik penyebaran kuesioner. Hasil dari penyebaran kuesioner terdapat 33 responden berjenis kelamin wanita. Terdapat penilaian skala dalam analisis ini, maka dari itu dibawah ini adalah skala nilai yang ditetapkan peneliti:






Analisis data:

Sumber: data diolah pada tahun 2022

Dalam diagram diatas menyatakan bahwa usia responden yang menggunakan pembalut Charm terbanyak pada umur 17-25 tahun dengan presentase 39,4%. Lalu yang kedua pada umur 26-30 tahun dengan presentase 36,4% dan sisanya pada umur 31-35 tahun dengan presentase 18,2%.

Sumber: data diolah pada tahun 2022

Dalam diagram diatas menyatakan bahwa 27 responden memilih setuju untuk selalu memilih merk Charm saat membeli pembalut dengan presentase 81,8%. Lalu, sisanya 4 responden dengan presentase 12,1% memilih netral, dan 2 responden dengan presentase 6,1% memilih sangat setuju.

Sumber: data diolah pada tahun 2022

Dalam diagram diatas menyatakan bahwa 22 responden memilih setuju untuk kualitas dari merk Charm lebih baik dari pada lainnya dengan presentase 66,7%. Lalu, sisanya 9 responden dengan presentase 27,3% memilih netral, dan 2 responden dengan presentase 6,1% memilih sangat setuju


Sumber: data diolah pada tahun 2022

Dalam diagram diatas menyatakan bahwa 23 responden memilih setuju untuk akan tetap memilih merk Charm dari pada yang lainnya dengan presentase 69,7%. Lalu, sisanya 7 responden dengan presentase 21,2% memilih netral, dan 3 responden dengan presentase 9,1% memilih sangat setuju.

Sumber: data diolah pada tahun 2022

Dalam diagram diatas menyatakan bahwa 23 responden memilih setuju untuk menyatakan bahwa respoden sudah memilih membli pembalut merk Charm 5-10 kali dengan presentase 69,7%. Lalu, sisanya 7 responden dengan presentase 21,1% memilih netral, dan 3 responden dengan presentase 9,1% memilih sangat setuju.

Sumber: data diolah pada tahun 2022

Dalam diagram diatas menyatakan bahwa 25 responden memilih setuju untuk menyatakan bahwa akan membeli dan menggunakan kembali pembalut merk Charm dengan presentase 75,8%. Lalu, sisanya 6 responden dengan presentase 18,2% memilih netral, dan 2 responden dengan presentase 6,1% memilih sangat setuju.

Sumber: data diolah pada tahun 2022

Dalam diagram diatas menyatakan bahwa 24 responden memilih setuju untuk menyatakan bahwa akan merekomendasikan pembalut merk Charm kepada orang lain dengan presentase 72,7%. Lalu, sisanya 5 responden dengan presentase 15,2% memilih netral, dan 3 responden dengan presentase 9,1% memilih sangat setuju serta 1responden memilih tidak setuju dengan presentase 3%.


Rangkuman Jawaban.

​Indikatior

ST

TS

N

S

ST

Dalam memilih produk pembalut, Charm menjadi pilihan yang utama

4

27

2

Kualitas darci produk Charm lebih baik dari pada merk lainnya.

9

22

2

Produk Charm yang akan dibeli dari pada dari pada merk lain.

7

23

3

Pembelian dilakukan cukup sering, sekitar 5-10 kali pembelian

7

23

3

Merk Charm akan dibeli kembali oleh responden

6

25

2

Respoden akan merekomendasikan produk Charm kepada orang lain.

1

5

24

3

Total semua jawaban iyalah 198 jawaban yang terkumpul baik dari pertanyaan satu sampai 6 maka :


* Jumlah Jawaban / Responden = 198/6 = 6


* Interval = skor maksimal – skor minimal = 25-5 =20

* Pembagian kategori berdasarkan interval :

5 – 9 = loyalitas sangat rendah


10 – 14 = loyalitas rendah


15 -19 = loyalitas sedang


20 – 25 = loyalitas tinggi


Kesimpulan


Dari perhitungan diatas, hasil perhitungan nilai keseluruhan sebesar 6. Niali tersebut masuk dalam kategori interval 5 sampai 9. Kesimpulannya, tingkat loyalitas konsumen pada produk Charm masih berada pada kategori rendah.



84 views0 comments

Comments


bottom of page